<body><script type="text/javascript"> function setAttributeOnload(object, attribute, val) { if(window.addEventListener) { window.addEventListener('load', function(){ object[attribute] = val; }, false); } else { window.attachEvent('onload', function(){ object[attribute] = val; }); } } </script> <div id="navbar-iframe-container"></div> <script type="text/javascript" src="https://apis.google.com/js/platform.js"></script> <script type="text/javascript"> gapi.load("gapi.iframes:gapi.iframes.style.bubble", function() { if (gapi.iframes && gapi.iframes.getContext) { gapi.iframes.getContext().openChild({ url: 'https://www.blogger.com/navbar/22560998?origin\x3dhttp://puisiwiku.blogspot.com', where: document.getElementById("navbar-iframe-container"), id: "navbar-iframe" }); } }); </script>
puisi_wiku
 

Dua Hari Kemarin

Sial…
Kau membuat aku menulis lagi
dalam puisi atau celoteh.

Ya,
aku si abu-abu
bergerak dalam ruang penuh ragu
dengan muka yang lebam
dan penuh rasa cemburu

Kau curi hujanku yang lembut
Kau pasang dalam
dinding ruang hatimu

Aku tau kau pun ragu
Maaf,
tapi mata tidak bisa menipu

Sudahilah saja semua
karena kenangan adalah masa lalu

Dan dalam penantianmu,
kau berharap untuk bertemu

Aku tau

Karena mata kita telah bertemu

There